Kemungkinan yang Terjadi:
- Satu alamat email hanya bisa didaftarkan sebagai email bisnis untuk hanya satu akun Xendit, termasuk sub akun, akun master, akun dalam mode LIVE, akun dalam mode TEST, dan lain-lain.
- Saat Anda membuat sub-akun OWNED pada mode TEST dan ingin menggunakan email yang sama pada mode LIVE, Anda harus membuat email tersebut bisa digunakan kembali terlebih dahulu.
- Salah satu caranya adalah mengganti email dengan API Update Account;
Langkah-langkah:
Sub Akun OWNED
- Anda dapat PATCH email uji coba lama Anda dengan email dummy lain dengan API Update Account;
- Ikuti tutorial pada tautan berikut:
https://developers.xendit.co/api-reference/#update-account- Endpoint yang digunakan adalah sebagai berikut:
- Pastikan API Key Akun Master yang dimasukkan sudah benar;
- Masukkan business ID sub akun OWNED pada endpoint;
- Masukkan email bisnis sub akun OWNED pada body request pada parameter "email";
- Masukkan nama baru sub akun OWNED Anda pada body request pada parameter "business_name", di bawah parameter "public_profile".
- Klik Send
-
Ketika berhasil, Anda dapat menggunakan email lama Anda pada sub akun LIVE Mode
- Ikuti tutorial pada tautan berikut:
BID akun yang lama akan tetap sama, yang mengalami perubahan hanyalah email yang digunakan
Jika email lama sudah didaftarkan ke sub-akun baru, sub-akun baru akan memiliki BID yang berbeda.
Sub Akun MANAGED
Penggantian email sub akun managed tidak dapat dilakukan via API
Hubungi help@xendit.co untuk melakukan penggantian email terhadap sub akun Anda.