Saat melakukan pengaturan pada pembuatan pembayaran berulang, Anda harus memasukkan parameter "Missed Payment Action/Tindakan Pembayaran yang Terlewatkan"
Parameter ini akan menunjukkan perilaku tagihan berulang berikutnya jika pelanggan Anda melewatkan pembayaran untuk tagihan sebelumnya.
- Pilih pengaturan 'Ignore/Abaikan', hal ini akan terus mengirimkan Invoice berikutnya kepada pelanggan Anda pada interval yang Anda tentukan meskipun mereka tidak membayar Invoice sebelumnya sebelum habis masa berlakunya.
- Pilih pengatuan 'Stop/Berhenti', hal ini akan menghentikan paket berulang jika pelanggan Anda gagal membayar Invoice.
Anda dapat merujuk ke dokumentasi ini untuk penjelasan lebih lanjut.